.mobile .content-outer, .mobile .main-outer , .mobile .post-outer { margin: 0pt auto; }

Tuesday, June 12, 2018

RPP IPA TERBARU KELAS VII K13 3.8 Pencemaran Lingkungan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
 
Sekolah                          : SMPN 160 Jakarta
Mata Pelajaran               : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester           : VII/Ganjil
Materi Pembelajaran     : Pencemaran Lingkungan
Alokasi Waktu                : 15 JP


  1. Kompetensi Inti
KI 3: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4:   Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

  1. Kompetensi Dasar
3.8    Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem.
4.8 Membuat tulisan tentang gagasan pemecahan masalah pencemaran di lingkungannya berdasarkan hasil pengamatan.

  1. Indikator Pencapaian Kompetensi
    • Menjelaskan pengertian pencemaran lingkungan
    • Menjelaskan macam-macam pencemaran lingkungan
    • Menjelaskan pengertian pencemaran air.
    • Menyelidiki pengaruh air jernih dari tercemar terhadap kondisi (pegerakan ikan)
    • Membuat gagasan tertulis tentang bagaiamana mengatasi dan mengurangi pencemaran air
    • Menjelaskan pengertian pencemaran udara
    • Menyebutkan Faktor-faktor penyebab pencemaran udara
    • Menjelaskan dampak pencemaran udara
    • Menjelaskan pengertian pencemaran tanah
    • Menjelaskan dampak pencemaran tanah
    • Menbuat gagasan tertulis tentang bagaimana mengurangi dampak pencemaran tanah.

  1. Tujuan Pembelajaran
    1. Peserta didik dapat Menjelaskan definisi pengertian pencemaran lingkungan
    2. Peserta didikdapatmenjelaskan macam-macam pencemaran lingkungan
    3. Peserta didikdapat menjelaskan pengertian pencemaran air melalui penyelidikan
    4. Peserta didikdapatmenyelidiki pengaruh air jernih dan tercemar terhadap kondisi (pergerakan)ikan
    5. Peserta didik dapat membuat gagasan tentang bagaimana mengatasi dan mengurangi pencemaran air
    6. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian pencemaran udara
    7. Peserta didik dapat menyebutkan faktor- faktor penyebab pencemaran udara
    8. Peserta didik dapat menjelaskan dampak pencemaran udara
    9. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian pencemaran tanah
    10. Peserta didik dapat menjelaskan dampak pencemaran tanah
    11. Peserta didik dapat membuat gagasan untuk mengurangi dampak pencemaran tanah.

  1. Materi Pembelajaran
  2. Pencemaran lingkungan
  3. Pencemaran air
  4. Pencemaran udara
  5. Pencemaran tanah

  1. Model Pembelajaran

  • Discovery

  1. Media Pembelajaran

Media   :
Video Pencemaran air

  1.  Alat :
  • Gelas mineral  200 ml          : 8 buah
  • Label                                    : 8 buah
  • Stopwatch                            : 8 buah

  1. Bahan :
  • Ikan hias                                : 10 ekor
  • Detergen                                : secukupnya
  • Air                                          : secukupnya

Bahan :

Pertemuan pertama
  • Sampah organik
  • Sampah anorganik
  • Air
  • Sekam
  • Bibit kompos takakura

  1. Pertemuan kedua
  • Air bersih
  • Air sungai kotor
  • Kerikir
  • Pasir
  • Arang
  • Sabut kelapa
  1. Pertemuan ketiga
  • Kertas manila


  1. Sumber Pembelajaran
  • Buku IPA kelas VII Kemdikbud rev 2016
  • Buku IPA relevan lainnya.
  • internet

  1. Langkah – langkah Pembelajaran
  2. Pertemuan Pertama (2 JP)
  3. Kegiatan Pendahuluan (10 menit)
  4. Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menunjukkan kepada Peserta Didik beberapa contoh lingkungan yang asri, bersih, dan rapi, serta lingkungan sebaliknya yang kotor dan juga tidak tertata yang ada di sekitar lingkungan sekolah atau di tempat lain yang belum pernah dilihat Peserta Didik.
  5. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik tujuan pembelajaran yang akan dipelajari yaitu definisi pencemaran dan juga macam-macam pencemaran lingkungan.
  6. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik nilai yang diperoleh setelah mempelajari bab ini.
  7. Kegiatan Inti (60 menit)
  8. Guru meminta Peserta Didik untuk mengamati foto-foto ataupun video yang ada di power point yang dibuat guru tentang pencemaran yang ada di sekililing kita.
  9. Peserta Didik mengamati aktivitas manusia ataupun kejadian lain yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan.
  10. Peserta Didik membuat pertanyaan tentang apa yang telah diamati terkait definisi pencemaran dan juga macam-macam pencemaran lingkungan.
  11. Guru membimbing Peserta Didik untuk membaca buku siswa dan mencari informasi sebanyak mungkin untuk mendapatkan informasi definisi dan pencemaran lingkungan.
  12. Guru juga memberikan kesempatan kepada Peserta Didik untuk mencari sumber informasi lain baik melalui buku penunjang lainnya ataupun internet.
  13. Kegiatan Penutup (10 menit)
Guru bersama dengan Peserta Didik membuat kesimpulan bersama tentang definisi pencemaran lingkungan dan juga macam-macam pencemaran lingkungan

  1. Pertemuan Kedua (3 JP)
  2. Kegiatan pendahuluan (20 Menit)
  3. Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menunjukkan kepada Peserta Didik beberapa contoh air kotor dan berwarna hitam kehijauan.
  4. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik tujuan pembelajaran yang akan dipelajari, yaitu pencemaran air dan dampaknya.
  5. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik nilai yang diperoleh setelah mempelajari bab ini
  6. Kegiatan Inti (60 menit)
  7. Guru meminta Peserta Didik untuk mengamati foto-foto ataupun video yang ada di power point yang dibuat guru tentang pencemaran air yang ada di sekililing kita.

  1. Peserta Didik mengamati aktivitas manusia ataupun kejadian lain yang menyebabkan terjadinya pencemaran air.

  1. Peserta Didik membuat pertanyaan tentang apa yang telah diamati terkait pencemaran air dan juga dampaknya.

  1. Melakukan percobaan sesuai buku siswa halaman 56.

  1. Menganalisis hasil percobaan dan mempresentasikannya.

  1. Guru membimbing Peserta Didik untuk membaca buku siswa dan mencari informasi sebanyak mungkin untuk mendapatkan informasi tentang pencemaran air serta dampak dan cara penanggulangan.
  2. Guru juga memberikan kesempatan kepada Peserta Didik untuk mencari sumber informasi lain baik melalui buku penunjang lainnya ataupun internet.

  1. Kegiatan Penutup (10 menit)
Guru bersama Peserta Didik membuat kesimpulan bersama tentang pencemaran air dan dampaknya serta penanggulangannya.
  1. Pertemuan Ketiga (2JP)
Tugas proyek penjernihan air(lihat buku siswa halaman 59)


  1. Pertemuan Ke empat (3 JP)
  2. Kegiatan Pendahuluan (20 menit)
  3. Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menunjukkan kepada Peserta Didik beberapa contoh udara yang tercemar.
  4. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik tujuan pembelajaran yang akan dipelajari, yaitu pencemaran udara dan dampaknya.
  5. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik nilai yang diperoleh setelah mempelajari bab ini.
  6. Kegiatan Inti (90 menit)
  7. Guru meminta Peserta Didik untuk mengamati foto-foto ataupun video yang ada di power point yang dibuat guru tentang pencemaran udara yang ada di sekeliling kita.
  8. Peserta Didik mengamati aktivitas manusia ataupun kejadian lain yang menyebabkan terjadinya pencemaran udara.
  9. Peserta Didik membuat pertanyaan tentang apa yang telah diamati terkait pencemaran udara dan juga dampaknya.
  10. Guru membimbing Peserta Didik untuk membaca buku siswa dan mencari informasi sebanyak mungkin untuk mendapatkan informasi tentang pencemaran udara serta dampak dan cara penanggulangannya.
  11. Guru juga memberikan kesempatan kepada Peserta Didik untuk mencari sumber informasi lain baik melalui buku penunjang lainnya ataupun internet.
  12. Kegiatan Penutup (10 menit)
Guru bersama dengan Peserta Didik membuat kesimpulan bersama tentang pencemaran udara dan dampaknya serta penanggulangan.

  1. Pertemuan Ke Lima (2JP)
  2. Kegiatan Pendahuluan (20 menit)
  3. Guru melakukan apersepsi dan motivasi dengan menunjukkan kepada Peserta Didik beberapa contoh tanah yang tercemar.

  1. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik tentang tujuan pembelajaran yang akan dipelajari, yaitu pencemaran tanah dan dampaknya.

  1. Guru menyampaikan kepada Peserta Didik nilai yang diperoleh setelah mempelajari bab ini.
  2. Kegiatan Inti (80 menit)
  3. Guru meminta Peserta Didik untuk mengamati foto-foto ataupun video yang ada di power point yang dibuat guru tentang pencemaran tanah yang ada di sekililing kita.
  4. Peserta Didik mengamati aktivitas manusia ataupun kejadian lain yang menyebabkan terjadinya pencemaran tanah.
  5. Peserta Didik membuat pertanyaan tentang apa yang telah diamati terkait pencemaran tanah dan juga dampaknya.
  6. Guru membimbing Peserta Didik untuk membaca buku siswa dan mencari informasi sebanyak mungkin untuk mendapatkan informasi tentang pencemaran tanah serta dampak dan cara penanggulangan.
  7. Guru juga memberikan kesempatan kepada Peserta Didik untuk mencari sumber informasi lain baik melalui buku penunjang lainnya ataupun internet.
  8. Kegiatan Penutup (20 menit)
Guru bersama Peserta Didik membuat kesimpulan bersama tentang pencemaran tanah dan dampaknya serta penanggulangan.

  1. Pertemuan ke enam (2 JP)
Ulangan harian

  1. Penilaian
  2. Jenis / tehnik penilaian dan bentuk instrumen
Jenis Penilaian Teknik Penilaian Instrumen Bentuk Instrumen
Sikap Jurnal
Pengetahuan Tes tertulis Lembar tes tulis Uraian
Keterampilan Tes Kinerja Lembar Pengamatan Rubrik pengamatan

  1. Instrumen penilaian
  2. Pertemuan Pertama
a). Sikap
Bentuk Instrumen           : Jurnal
NO HARI/TANGGAL NAMA PESERTA DIDIK CATATAN PERILAKU BUTIR SIKAP KET
1          
2          
3          
4          
5          





b). Pengetahuan
Teknik Penilaian            : Tes tertulis
Instrumen                       : Lembar tes tulis
Bentuk Instrumen          : Uraian
NO Kompetensi Dasar Indikator Soal Jumlah soal  
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem. Menjelaskan pengertian pencemaran lingkungan Ø  Jelaskan pengertian pencemaran lingkungan 1  
      Ø  Sebutkan 2 faktor terjadinya pencemaran lingkungan    
      Ø    
      Ø Uraian  
No Soal Kunci Jawaban Skor
1 masuknya atau dimasukkannya makhluk hidup, zat, energi, dan/atau komponen lain ke dalam lingkungan hidup oleh kegiatan manusia sehingga kualitasnya turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan lingkungan hidup tidak dapat berfungsi sesuai dengan peruntukannya. 60
2 Factor alam dan factor manusia 40
Skor Maksimum 100









Ket :
Nilai =



c). Keterampilan
Teknik Penilaian   : Tes Kinerja
Instrumen              : Lembar Pengamatan
Bentuk Instrumen : Rubrik Pengamatan
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR TEKNIK PENILAIAN
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem.



Pencemaran Lingkungan Menjelaskan pengertian pencemaran lingkungan Kinerja

NO ASPEK YANG DINILAI SKOR
0 1 2 3 4
1 Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan        
2 Melakukan eksperimen sesuai dengan prosedur        
3 Membuat Laporan/kesimpulan        
  Jumlah Skor maksimum 9 (2+4+3)


      Rubrik Penilaian Kinerja    
NO Indikator Rubrik
1 Menyiapkan Alat dan Bahan yang diperlukan 2 = menyiapkan seluruh alat dan bahan yang dipelukan.
1 = Menyiapkan Sebagian alat dan bahan yang
Diperlukan.
0 = tidak menyiapkan alat dan bahan
2 Melakukan eksperimen sesuai dengan prosedur 4 = melakukan empat langkah kerja yang tepat 3 = melakukan tiga langkah kerja dengan tepat
2 = melakukan dua langkah kerja dengan tepat
1 = melakukan satu langkah kerja dengan tepat
0 = tidak melakukan langkah kerja

Langkah kerja :
1.      Potong kertas saring atau kertas tisu dengan ukuran 4 cm x 12 cm
2.      Gambarkan atau beri garis dengan spidol (pena) hitam 2 cm dari ujung kertas saring tersebut
3.      Ambil beaker glassatau gelas bekas air mineral, isi dengan air setinggi 1 cm
4.      Kemudian, celupkan kertas saring atau kertas tisu kedalam air, dengan posisi garis berada sedikit di atas permukaan air. Amatilah perubahan yang terjadi pada kertas saring atau kertas tisu dan garis hitam. Catat hasil pengamatanmu
3 Membuat Laporan 3 = memenuhi 3 kriteria 2 = memenuhi 2 kriteria
1 = memenuhi 1 kriteria
0 = tidak memenuhi kriteria


Kriteria laporan:
1.      Memenuhi sistematika laporan (judul, tujuan, alat dan bahan, prosedur. Data pengamatan, pembahasan, kesimpulan)
2.      Data, pembahasan, dan kesimpulan benar
3.      Komunikatif

Ket :
Nilai = x 100



  1. Pertemuan Kedua
a). Sikap
Teknik Penilaian             : Observasi
Instrumen            : Lembar Observasi
Bentuk Instrumen           : Jurnal
NO HARI/TANGGAL NAMA PESERTA DIDIK CATATAN PERILAKU BUTIR SIKAP KET
1          
2          
3          
4          
5          


b). Pengetahuan
Teknik Penilaian            : Tes tertulis
Instrumen                       : Lembar tes tulis
Bentuk Instrumen          : Uraian
NO Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal Jumlah Soal
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem.




Pencemaran air Ø  Siswa dapat menjelaskan pengertian  pencemaran air Ø  Sebutkan factor yang menyebabkan terjadinya pencemaran air
Ø  Sebutkan dampak dari pencemaran air
Uraian 2


No Soal Kunci Jawaban Skor
1 masuknya makhluk hidup, zat, energi atau komponen lain ke dalam air 30
2 Bahan pencemaran air dapat berasal dari limbah industri, limbah rumah tangga, dan limbah pertanian 30
3 Penurunan kualitas lingkungan, terganggunya kesehatan,pemekatan hayati,menggangu pemandangan, mempercepat proses kerusakan benda 40
Skor Maksimum 100


Ket :
Nilai =



c). Keterampilan
Teknik Penilaian   : Tes Kinerja
Instrumen              : Lembar Pengamatan
Bentuk Instrumen : Rubrik Pengamatan

NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR TEKNIK PENILAIAN
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem.




Pencemaran Lingkungan Peserta didik dapat menjelaskan dampak pencemaran air Kinerja


NO ASPEK YANG DINILAI SKOR
0 1 2 3 4
1 Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan        
2 Melakukan eksperimen sesuai dengan prosedur        
3 Membuat Laporan/kesimpulan        
  Jumlah Skor maksimum 9 (2+4+3)

Rubrik Penilaian Kerja
NO Indikator Rubrik
1 Menyiapkan Alat dan Bahan yang diperlukan 2 = menyiapkan seluruh alat dan bahan yang dipelukan.
1 = Menyiapkan Sebagian alat dan bahan yang
Diperlukan.
0 = tidak menyiapkan alat dan bahan
2 Melakukan eksperimen sesuai dengan prosedur 4 = melakukan empat langkah kerja yang tepat 3 = melakukan tiga langkah kerja dengan tepat
2 = melakukan dua langkah kerja dengan tepat
1 = melakukan satu langkah kerja dengan tepat
0 = tidak melakukan langkah kerja

Langkah kerja :

1.        Siapkanlah air dari selokan depan sekolahmu sebanyak 100 mL, air dari sumur sekolah 100 mL, dan air mineral 100 mL.

2.        Siapkan kertas lakmus merah dan kertas lakmus biru sebanyak masing-masing 3 lembar.

3.        Siapkan tiga buah gelas kimia berukuran 250 mL, dan berikanlah label pada gelas masing–masing dengan tabel A, B, dan C.

4.        Masukkan air selokan ke dalam gelas kimia berlabel A, air sumur ke dalam gelas kimia berlabel B, dan air mineral pada gelas berlabel C.

5.      Periksalah keasaman dari masing-masing air dengan menggunakan kertas lakmus merah dan kertas lakmus biru. Amati warna kertas lakmus sebelum dimasukkan dan sesudah dimasukkan pada gelas kimia. Diskusikan hasilnya dengan temanmu dalam kelompok.


Laporkan hasil kegiatanmu. Presentasikan di depan kelas.
3 Membuat Laporan 3 = memenuhi 3 kriteria 2 = memenuhi 2 kriteria
1 = memenuhi 1 kriteria
0 = tidak memenuhi kriteria

Kriteria laporan:
1.      Memenuhi sistematika laporan (judul, tujuan, alat dan bahan, prosedur. Data pengamatan, pembahasan, kesimpulan)
2.      Data, pembahasan, dan kesimpulan benar
3.      komunikatif
Ket :
Nilai = x 100

  1. Pertemuan Ketiga
a). Sikap
Teknik Penilaian             : Observasi
Instrumen            : Lembar Observasi
Bentuk Instrumen           : Jurnal
NO HARI/TANGGAL NAMA PESERTA DIDIK CATATAN PERILAKU BUTIR SIKAP KET
1          
2          
3          
4          
5          

b). Pengetahuan


c). Keterampilan
Tugas projek penjernihan air

  1. Pertemuan Ke empat
a). Sikap
Teknik Penilaian             : Observasi
Instrumen            : Lembar Observasi
Bentuk Instrumen           : Jurnal
NO HARI/TANGGAL NAMA PESERTA DIDIK CATATAN PERILAKU BUTIR SIKAP KET
1          
2          
3          
4          
5          

b). Pengetahuan
Teknik Penilaian     : Tes tertulis
Instrumen                 : Lembar tes tulis
Bentuk Instrumen   : Uraian
NO Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal Jumlah Soal
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem.




Pencemaran udara Ø  Siswa dapat menjelaskan pengertian  pencemaran udara Ø  Sebutkan factor yang menyebabkan terjadinya pencemaran udara
Ø  Sebutkan macam-macam pencemaran udara
Uraian 2


No Soal Kunci Jawaban Skor
1 suatu kondisi dimana udara mengandung senyawa-senyawa kimia atau substansi fisik maupun biologi dalam jumlah yang memberikan dampak buruk bagi kesehatan manusia, hewan, ataupun tumbuhan, serta merusak keindahan alam serta kenyamanan, atau merusak barang-barang perkakas (properti). 30
2 aktivitas alam dan aktivitas manusia 30
3 Pencemaran udara primer dan pencemaran udara sekunder 40
Skor Maksimum 100


Ket :
Nilai =

c). Keterampilan


  1. Pertemuan Ke Lima
a). Sikap
Teknik Penilaian             : Observasi
Instrumen            : Lembar Observasi
Bentuk Instrumen           : Jurnal
NO HARI/TANGGAL NAMA PESERTA DIDIK CATATAN PERILAKU BUTIR SIKAP KET
1          
2          
3          
4          
5          

b). Pengetahuan
Teknik Penilaian     : Tes tertulis
Instrumen                 : Lembar tes tulis
Bentuk Instrumen   : Uraian

NO Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal Jumlah Soal
1 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi   ekosistem.




Pencemaran udara Ø  Siswa dapat menjelaskan pengertian  pencemaran tanah Ø  Sebutkan factor yang menyebabkan terjadinya pencemaran tanah
Ø  Sebutkan dampak dari pencemaran tanah
Uraian 2


No Soal Kunci Jawaban Skor
1 suatu keadaan dimana bahan kimia buatan manusia masuk dan mengubah lingkungan tanah alami. 30
2 limbah domestic, limbah industry,limbah pertanian 30
3   40
Skor Maksimum 100



Ket :
Nilai =


c). Keterampilan
        –

d). Penilaian Remedial
Teknik Penilaian   : Penugasan
Instrumen              :  tes tulis

e). Penilaian Pengayaan
Teknik Penilaian   : Tes tulis
Instrumen              : uraian
Bentuk Instrumen : –

















LAMPIRAN I : LK 1
Kegiatan 3.1 Mengetahui tentang pencemaran lingkungan
Alat dan bahan:
  1. Air selokan,air sumur, air mineral masing-masing 100 ml
  2. Kertas lakmus merah dan biru
  3. 3 buah gelas kimia
Cara kerja:
  1. Siapkanlah air dari selokan depan sekolahmu sebanyak 100 mL, air dari sumur sekolah 100 mL, dan air mineral 100 mL.

  1. Siapkan kertas lakmus merah dan kertas lakmus biru sebanyak masing-masing 3 lembar.

  1. Siapkan tiga buah gelas kimia berukuran 250 mL, dan berikanlah label pada gelas masing–masing dengan tabel A, B, dan C.

  1. Masukkan air selokan ke dalam gelas kimia berlabel A, air sumur ke dalam gelas kimia berlabel B, dan air mineral pada gelas berlabel C.

  1. Periksalah keasaman dari masing-masing air dengan menggunakan kertas lakmus merah dan kertas lakmus biru. Amati warna kertas lakmus sebelum dimasukkan dan sesudah dimasukkan pada gelas kimia. Diskusikan hasilnya dengan temanmu dalam kelompok.















Lampiran 2 :  LK 2
Kegiatan 3.2 Mengetahui dampak pencemaran air
Alat dan bahan :
  1. Tiga buah gelas bekas iar mineral
  2. Gelas ukur
  3. Tiga ekor ikan kecil
  4. Detergen
  5. Sendok kecil

Cara kerja:
  1. Siapkanlah tiga buah gelas bekas air mineral yang ukurannya sama (200 mL).

  1. Berilah label pada masing-masing gelas dengan menuliskan A, B, dan C.

  1. Isilah masing-masing gelas dengan air mineral sebanyak 150 mL (mengukur air dengan menggunakan gelas ukur). Kalau tidak ada gelas ukur, isilah dengan jumlah yang sama banyak.

  1. Siapkanlah tiga ekor ikan kecil sejenis yang ukuran besarnya sama (kamu dapat menggunakan ikan kecil apapun yang ukurannya sama yang ada di daerahmu).

  1. Siapkanlah detergen dan sendok kecil atau untuk lebih detail kamu dapat menggunakan timbangan digital untuk mengukur jumlah detergennya.

  1. Ambillah satu sendok kecil detergen, lalu masukkan ke dalam gelas B.

  1. Lakukanlah hal yang sama dengan ukuran dua kalinya (dua sendok kecil) detergen dan masukkan ke dalam gelas C.

  1. Gelas A tidak ditambahkan detergen.

  1. Setelah semuanya siap, ambillah ikan kecil yang kamu siapkan, dan masukkan ke dalam gelas masing-masing satu ekor.

  1. Amatilah apa yang terjadi pada ikan (kondisi) pada periode waktu tertentu. Catatlah semua hasil pengamatanmu.

  1. Laporkan hasil kegiatanmu. Presentasikan di depan kelas.





Lampiran 3 : LK 3

AYO PIKIRKAN
Pencemaran air sudah sangat memprihatinkan, sehingga membu-tuhkan peran serta semua pihak untuk mengatasi dan mengurangi pencemaran tersebut. Coba pikirkanlah.

Bagaimana kamu membantu mengatasi dan mengurangi
pencemaran air?

No comments:

Post a Comment